Tuesday, March 20, 2007

Modul II Pembuatan Tabel

Modul II Pembuatan Tabel

Pada saat praktikum modul II ini saya dapat mengetahui cara pembuatan Tabel. Dalam pembuatan table saya menemukan beberapa syntak yang biasa digunakan yaitu :

  1. CREATE TABLE : syntak yang ditulis diawal yang pada saat membuat Tabel
  2. INSERT TABLE : syntak yang ditulis dalam mengisi tabel
  3. ALTER TABLE : syntak yang ditulis untuk dalam modifikasi tabel.
  4. DROP TABEL : syntak yang ditulis untuk menghapus tabel.

Selanjutnya pada langkah praktikum, saya membuat suatu database mahasiswa. Langkah-langkah yang diambil adalah :

  1. Buat databse baru dengan menggunakan perintah Create database
  2. Masuk ke database dengan menggunakan perintah Show Database;
  3. Membuat tabel dengan menggunakan perintah :

CREATE TABLE ‘mahasiswa’ (

‘NIM’ char(9) NOT NULL default ‘’,

‘Nama’ char(20) default NULL,

‘Alamat’ char(15) default NULL,

Kota’ char(15) default NULL,

‘Tgl_thr’ datetime default NULL,

‘Jenis_kel’ char(1) default NULL,

PRIMARY KEY (NIM)

);

  1. Isikan data mahasiswa dengan menggunakan perintah :

INSERT INTO Mahasiswa

VALUES (‘123030003’, ‘Afit’, ‘Jl Sumatra’, ‘Yogya’, ’11-September-1985’, ‘L’)

  1. Menampilkan semua data yang telah diisikan dengan menggunakan perintah :

SELECT * FROM Mahasiswa

No comments: